Kampung Warna Warni Jodipan Malang - Rute & Harga Tiket Masuk

Ingin tahu tentang kampung terunik di Malang yang mempunyai banyak spot foto menarik? mana lagi kalau tidak di Kampung Warna Warni Jodipan Malang yang sayang jika tak dikunjungi. Menjadi salah satu tempat wisata murah di malang dan jika mencari stasiun terdekat dari atau dekat kampung warna warni jodipan malang yang pastinya simak ulasan dibawah ini.

Kampung Warna Warni Jodipan Malang

kampung warna warni
Kampung Warna Warni Jodipan Malang

Kampung yang dahulu adalah sama halnya seperti kampung pada umumnya ini seperti bertransformasi menjadi kampung yang luar biasa yang menjadi kampung paling ceria di Malang dan mana lagi kalau tidak di Kampung Warna Warni Malang ini.

Jarak Dari Stasiun Ke Kampung Warna Warni Malang

Jika Anda pengguna layanan jasa transportasi kereta api dan mencari stasiun terdekat dari / dekat Kampung Warna Warni Jodipan Malang ya apa lagi kalau tidak di "Stasiun Malang" dengan kode "ML" pada tiket dan website pembelian tiket. Jadi jika ingin turun di stasiun dekat kampung warna warni malang pastikan Anda memilih tujuan Stasiun Malang yang beralamat di Jl. Trunojoyo No. 10.

Jika dari Stasiun Malang ke Kampung Warna Warni Jodipan kurang lebih berjarak 500 meter dan jika ditempuh dengan berjalan kaki kurang lebih membutuhkan waktu 10 s/d 15 menit saja.

Jembatan Kaca Kampung Warna Warni Malang

Ingin tahu Jembatan Kaca Pertama Di Indonesia Anda bisa mengunjungi ke Kampung Warna Warni Malang ini hanya dengan membayar Rp. 3.000 saja sudah bisa mencoba melewati jembatan kaca di atas ketinggian 25 meter diatas sungai brantas dengan maksimal 50 orang yang akan diatur oleh petugas dari Kampung Warna Warni.

Jembatan yang dibangun tahun 2017 silam dan dirancang oleh mahasiswa dari Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) 

0 comments:

Posting Komentar